Hari Kedua, Gubernur Olly Tetap Setiap Ikuti Sidang Raya XVIII PGI

oleh

Loading

 

TORAJA, MediaManado.com – Ketua Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI) sekaligus Ketua FK-PKB PGI, Olly Dondokambey tetap setia mengikuti Sidang Raya XVIII PGI di hari kedua, di Toraja Utara, Sulawesi Selatan, Sabtu (09/11/2024).

Adapun acara Pembukaan Sidang Raya XVIII PGI ini, berlangsung di Kawasan Kete Kesu, Kecamatan Kesu, Toraja Utara, pada Jumat (08/11/2024) kemarin.

Keteladanan dan totalitas sebagai peserta Sidang Raya XVIII PGI, terus dilakoni Gubernur Sulut ini dengan berbaur bersama peserta sidang yang lain.

Menurut Gubernur Olly, ada banyak hal yang dibahas dalam sidang raya ini, sehingga dibutuhkan waktu, tenaga dan kerja agar semua bisa diselesaikan.

“Dimana sebagai pemimpin kita harus menjadi teladan,” ungkapnya. (*)

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *